Postingan

Menampilkan postingan dari 2015

Etika Bisnis

Kasus : Pemasok Komputer yang tidak dapat memenuhi pemesanannya tepat waktu Komentar : Produsen harus berusaha meningkatkan penjualan ,sehingga hasil bersih bisa mengimbangi atau malah melebihi biaya produksi . Jika kompetisi di pasar bebas berfungsi sesuai sistemnya ,maka efisiensi ekonomis ,artinya hasil maksimal akan dicapai dengan pengeluaran minimal.Selain meningkatkan aspek penjualan ,seharusnya peusahaan tidak melupakan kapasitas produksi mereka,seberapa  mampu perusahaan memenuhi pesanan .Kemudian ,pihak pemasaran sebaiknya melakukan koordinas dengan departemen produksi sebelum menerima pemesanan.

Pendidikan Anak

Pendidikan merupakan suatu kebutuhan pokok dalam kehidupan kita . Pendidikan tidak hanya berputar pada pendidikan sekolah tetapi juga pendidikan moral .Suatu pendidikan sangat berpengaruh terhadap perlaku seorang anak dalam kehidupan masyarakat. Pendidikan yang terarah akan memberikan suatu dampak positif bagi keluarga maupun aanak itu sendiri. Tak hanya sekolah ,peran orangtua sangat berpengaruh dalam perilaku dan hasil pendidikan itu sendiri. Selain itu ,lingkungan yang kondusif dan tertata mampu memberikan dampak positif . Dan juga pendidikan moral atau agama juga tak kalah pentingya dalam penunjang pendidikan . Karena tanpa agama ,pendidikan itu tak berarah ,hanya terpaku pada teori dan praktek yang hanya terpaku pada duniawi tanpa adanya pendidikan moral untuk ketenangan jiwa dan hati . Tak hanya pemikiran cerdas tetapi pendidikan moral juga sangat berguna bagi berlangsungnya suatu kehidupan yang harmonis . Pikiran cerdas dan hati yang tenang merupakan penunjang pendidikan y